Alhamdulillah..SDIT Mutiara Mendapat 7 Piala dari Lomba MAPSI ke 19

Alhamdulillah pada perlombaan MAPSI (Mata Pelajaran dan Seni Islam) tingkat Kecamatan Karanggede, SDIT Mutiara Kebonan Karanggede mendapatkan 7 Piala. Hasil ini melampui target yang sudah ditetapkan oleh dewan guru, dan struktur pimpinan sekolah..

Dalam Rapat tertutup membahas persiapan lomba MAPSI ditetapkan target 5 Piala, Alhamdulillah berkat pertolongan Allah kemudian hasil kerja keras para pendamping Allah memberikan hasil yang jauh lebih baik.

Berikut Daftar Pemenang Lomba

NO
NAMA
KELAS
CABANG
JUARA
1
Hafizhah Annisa Muna Adinta
V
Tilawah Putri
1
2
Tsaniatun Nisa
VI
Gebsata Putri
2
3
Zulfia Indah
VI
Khitobah Putri
2
4
M. Adam Ridwanullah
IV
Seni Azan
1
5
Roshan M. Arfan
IV
TIK Islami Putra
3
6
M. Yazid Fadhly
IV
Tilawah Putra
3
7
Laila Hidayatun F
V
Cerita Islami
1

Terima Kasih kepada Ustadz/ Ustadzah...Semoga Tambah Semangat...Di Perlombaan Mendatang Kita Pasti BISA...!!! AllahuAkbar...!


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jadi Guru itu Berat?

Siswa SDIT Mutiara Meraih Prestasi di Level Provinsi Jawa Tengah

Lihat Video Ini...! Pasti kita akan Sadar